Berita

Study Tour SD, SMP & SMA Tahun 2025

Alhamdulillah...telah selesai rangkaian kegiatan study tour selama 2 hari berturut turut yang digelar mulai dari unit SD kelas 1,2 dan 3 pada hari pertama dan unit SD kelas 4,5 & 6 dan juga SMP & SMA dihari kedua menuju tempat wisata Central Park Zoo Pancur Batu Kabupaten Deliserdang...dalam acara tersebut seluruh peserta didik melakukan kegiatan pembelajaran mengenai berbagai jenis flora dan fauna yang disajikan dalam bentuk jurnal...didalam tempat seluas 10 hektar tersebut dihuni berbagai macam satwa mulai dari yang terkecil sampai satwa yang terancam punah dan dilindungi...setelah itu siswa siswi diperbolehkan berenang dikolam renang yang sudah disediakan ...tak lupa siswa siswi juga melaksanakan ibadah zuhur dan ashar berjamaah dilanjutkan dengan foto bersama dan pulang...semoga ditahun depan darul ilmi murni bisa membuat acara study tour lebih baik lagi dan juga menambah minat dan wawasan siswa siswi

#dimsekolahnyaparajuara

Banner

Link Pendaftaran Online

Kontak

Alamat :

Jalan Karya Jaya Ujung - Titikuning Medan Sumatera Utara

Telepon :

0617033061 - 0812-6904-1414

Email :

ypihmdim123@gmail.com

Website :

www.darulilmimurni.sch.id

Media Sosial :

Darul Ilmi Murni Sekolahnya Para Juara !!