
Acara Pentas Seni Akhir Tahun 2024 TK Swasta Plus DIM
alhamdulillah..pada hari ini sabtu, 14 desember 2024 yayasan pendidikan islam haji masri darul ilmi murni melalui unit TK telah selesai melaksanakan Acara Pentas Seni Akhir Tahun sekaligus Parenting menyambut Hari Ibu...dalam acara tersebut diundang 2 orang narasumber yaitu Ibu Dra.Sri Hastini, M.Hum dan Ibu Nuzul Rahmi Daeng...Acara dimulai dengan Kata Sambutan dan Beberapa Penampilan dari siswa siswi TK...dilanjutkan dengan acara parenting dan terakhir momen berpelukan dengan ibu sebagai hari Ibu se-indonesia yang ditutup dengan sesi foto bersama